Thursday 28th March 2024

Cegah Pencurian,TBS Yang di Panen Harus di Angkut Semua

 

 

 

 

(Foto:manajer kumpulkan tenaga supir)

Kembayan.Tangkalnews-Guna meningkatkan nilai produksi yang lebih optimal,sejatinya TBS yang sudah di panen harus terangkut semua guna di olah di pabrik.

Dan tidak ada TBS-TBS tersebut menumpuk di lokasi,jikau ada TBS-TBS ini tak terangkut,hal ini tentunya akan membawa dampak yang tidak bagus.

Baca juga:5 Tersangka Korupsi Untuk Replanting Kebun PTPN XIII Kembayan Dua, Sudah Dimasukan Dalam Bui Oleh Kejati Kalbar

Hal ini di ungkapkan oleh Manajer kebun PTPN XIII kembayan,Tumpal HSM Butar-Butar,ia menjelaskan semua tandan buah segar (TBS) yang telah dipanen oleh tenaga pemanen dari kebun langsung dikirimkan ke pabrik kelapa sawit (PKS) dalam waktu 24 jam.Jumat.(28/5/2021).

“hari ini kita mengumpulkan para supir-supir TBS,untuk memberikan penjelasan agar TBS yang sudah di panen harus di angkut semua,’kata manajer ini saat di dampingi oleh KTU Marihot Siahaan.

Baca juga:Forkopincam dan PTPN XIII Kebun Kembayan Siaga Karhutla

Tambahnya lagi,”kita memberikan motivasi kepada supir kita,agar bekerja tepat sasaran,TBS yang terbengkalai di lahan akan berdampak tidak baik,”paparnya.

Dan dirinya juga menjelaskan,Tandan Buah Segar (TBS) yang layak di panen harus mencapai kematangan dan sudah memenuhi kriteria.Dengan demikian, minyak kelapa sawit mentah (CPO) yang dihasilkan dari PKS Perusahaan memiliki kwalitas.(Sumianto)

Subscribe

Thanks for read our article for update information please subscriber our newslatter below

No Responses

Comments are closed.